Tugas dan Tanggung Jawab Sales Counter – Sales Counter adalah seseorang yang memiliki tugas untuk menawarkan produk di toko langsung atau melalui sosial media, melayani dan memandu pelanggan, memperluas pemasaran produk perusahaan, melakukan telpon ke pelanggan lama, memastikan komunikasi baik dengan pelanggan, bertanggung jawab menaikan omset penjualan produk, membuat laporan penjualan, menawarkan produk dengan baik, mengerjakan administrasi yang berkaitan dengan departemen marketing, memberikan produk knowledge kepada konsumen, melakukan follow up pada pelanggan, dan melakukan survei kondisi pasar.
Tugas dan Tanggung Jawab Sales Counter
Adapun beberapa tugas dan tanggung jawab menjadi seorang Sales Counter adalah sebagai berikut:
- Menawarkan dan mempromosikan produk atau layanan kepada konsumen di toko atau melalui media sosial
- Memandu dan melayani pelanggan dari proses pengenalan produk sampai proses pembayaran
- Memperluas pemasaran produk atau layanan perusahaan untuk mendapatkan pelanggan baru
- Memastikan hubungan dan komunikasi kepada pelanggan dengan baik
- Melakukan follow up dengan melakukan panggilan telepon ke pelanggan lama
- Memiliki tanggung jawab untuk meningkatkan target omset penjualan produk
- Membuat sales activity report atau laporan penjualan harian, mingguan dan bulanan
- Melakukan kegiatan administrasi yang berkaitan dengan departemen pemasaran
- Memberikan product knowledge kepada konsumen agar dapat memahami tentang produk yang dijual dengan lebih jelas
- Memiliki tanggung jawab melakukan pelayanan terbaik ke konsumen
- Melakukan berbagai metode follow up ke pelanggan dengan metode marketing terbaru
- Melakukan penjualan agar sesuai target dari perusahaan
- Melakukan survei kondisi pasar terbaru
- Memberikan solusi kepada konsumen
- Melakukan kegiatan stock opname
- Menindaklanjuti konsumen melalui telepon berdasarkan database yang dimiliki perusahaan
- Mengirimkan penawaran ke pelanggan melalui email
- Menangani keluhan pelanggan
- Menjaga kebersihan toko dan produk
- Ikut berpartisipasi dalam kegiatan event dan pameran perusahaan
- Membantu konsumen dalam proses after sales service
- Memastikan produk diterima dengan baik oleh konsumen
- Memberikan konsultasi produk yang tepat untuk klient atau konsumen
- Melayani semua konsumen yang datang ke toko atau ruang pameran dengan layanan terbaik
- Melakukan aktivitas evaluasi aktivitas mingguan dan bulanan
- Membuat surat penawaran ke konsumen atau pelanggan prospek
- Menangani komplain dengan konsumen
- Membuat planning aktivitas bulanan untuk meningkatkan penjualan produk
Persyaratan yang harus Anda penuhi untuk bisa menjadi seorang Sales Counter
- Memiliki riwayat pendidikan terakhir SMA / D3 / S1
- Memiliki usia minimal 18 dan maksimal 30 tahun
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidang dan industri yang sama sebagai Sales Counter
- Memiliki kemampuan berkomunikasi tulisan dan lisan dengan sangat baik, minimal bisa berbahasa inggris pasif
- Dapat mengoperasikan komputer/laptop dan bisa menggunakan perangkat lunak Ms office
- Berpenampilan rapi, menyukai tantangan, berorientasi target, dapat bekerja secara individu dan team
- Memiliki kemampuan komunikatif dan mampu bernegosiasi
- Memiliki SIM A atau SIM C
- Mampu untuk disiplin, jujur dan bertanggung jawab
- Bersedia melakukan pekerjaan di luar kota dan mau belajar hal-hal baru
- Bersedia bekerja di bawah tekanan untuk memenuhi target penjualan
- Mempunyai kemauan untuk mengembangkan potensi diri dalam bidang penjualan
Demikian informasi tentang Tugas dan Tanggung Jawab Sales Counter. Semoga informasi ini dapat bermanfaat.