Tugas dan Tanggung Jawab Desain Grafis

Tugas dan Tanggung Jawab Desain GrafisDesain Grafis adalah seseorang yang memiliki tugas untuk membuat konsep desain, membuat mockup dan katalog produk, membuat vektor dan digital imaging, merevisi desain yang sudah pernah dibuat serta memenuhi kebutuhan desain yang dibutuhkan oleh perusahaan, dimana tugas akhirnya nanti adalah membuat laporan hasil pekerjaan desain yang telah dibuat.

Tugas dan Tanggung Jawab Desain Grafis

Tugas dan Tanggung Jawab Desain Grafis

Adapun beberapa tugas dan tanggung jawab menjadi seorang Desain Grafis adalah sebagai berikut:

  • Seorang Desain Grafis bertugas untuk membuat konsep desain untuk tujuan sebagai media promosi pemasaran
  • Membuatkan jadwal atau schedule pekerjaan desain yang dibuat secara rinci dan dapat dikerjakan tepat waktu
  • Memberikan pelayanan yang baik kepada divisi atau departemen lain yang terkait dengan desain yang sedang dibuat
  • Membuatkan laporan hasil desain kepada atasan setiap minggunya
  • Memiliki kemampuan utama dalam bidang manual drawing seperti membuat sketsa, painting dan lain sebagainya
  • Membuat desain sesuai dengan kebutuhan perusahaan
  • Bisa membuat sebuah karya vektor dan digital imaging
  • Ikut aktif terlibat dalam pembuatan konten kreatif perusahaan
  • Membuat desain Grafis untuk keperluan branding
  • Merevisi dan mengedit desain yang sudah dibuat
  • Membuat tata letak gambar
  • Membuat desain karakter
  • Membuat katalog produk
  • Membuat mockup produk
Baca Juga:  Part Time Adalah ? | Kerja Magang, Kerja Freelance Itu Apa?
Baca Juga:  SPB Adalah ? | Pengertian dan Tugas SPB

Persyaratan yang harus Anda penuhi untuk bisa menjadi seorang Desain Grafis

  • Memiliki riwayat pendidikan S1 jurusan Program Studi Desain
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang Desain Grafis
  • Memiliki usia antara 20 sampai 30 tahun lebih diutamakan
  • Memiliki tingkat kreativitas dan inovasi yang tinggi, serta menyukai jenis pekerjaan yang dinamis
  • Bisa menggunakan Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Corel Draw
  • Bisa menggunakan media sosial seperti Facebook, Twitter dan Telegram
  • Menyediakan portofolio desain yang dapat dilihat saat interview
  • Mampu bekerja secara mandiri maupun dalam sebuah team
  • Memiliki nilai estetika yang tinggi
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Senang menciptakan ide-ide baru dalam hal desain
  • Memiliki kemampuan koordinasi yang baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan deadline
  • Mampu memecah warna ke warna khusus
  • Memiliki kemauan untuk terus belajar hal baru
Baca Juga:  Tugas dan Tanggung Jawab Crew Outlet

Demikian informasi tentang Tugas dan Tanggung Jawab Desain Grafis. Semoga informasi ini dapat bermanfaat.

Baca Juga:  Part Time Adalah ? | Kerja Magang, Kerja Freelance Itu Apa?

Lanjutkan membaca...

22 Prospek Kerja Ekonomi Akuntansi dan Gajinya

Prospek Kerja Ekonomi Akuntansi - Di era globalisasi dan perkembangan teknologi yang pesat, profesi di bidang ekonomi dan akuntansi menjadi semakin penting...

22 Prospek Kerja Destinasi Pariwisata dan Gajinya

Prospek Kerja Destinasi Pariwisata - Industri pariwisata merupakan salah satu sektor yang paling cepat berkembang di dunia. Menawarkan berbagai macam peluang karir...

16 Prospek Kerja Desain Produk dan Gajinya

Prospek Kerja Desain Produk - Desain produk adalah bidang yang menarik dan kreatif yang mencakup berbagai disiplin ilmu, seperti desain industri, desain...

Artikel terbaru

Tugas dan Tanggung Jawab Cutting

Tugas dan Tanggung Jawab Cutting - Cutting adalah seseorang yang memiliki tugas untuk mengoperasikan mesin pemotong dengan cermat dan aman sesuai dengan...

Tugas dan Tanggung Jawab Customer Service Telkomsel

Tugas dan Tanggung Jawab Customer Service Telkomsel - Customer Service Telkomsel adalah seseorang yang memiliki tugas untuk memberikan pelayanan informasi, permintaan dan...

Tugas dan Tanggung Jawab CTO

Tugas dan Tanggung Jawab CTO - CTO adalah seseorang yang memiliki tugas untuk membuat sebuah perencanaan pengembangan sistem sesuai dengan arahan pengembangan...

Tugas dan Tanggung Jawab CRO

Tugas dan Tanggung Jawab CRO - CRO adalah seseorang yang memiliki tugas untuk membangun dan memelihara hubungan yang positif dengan pelanggan melalui...