Tugas dan Tanggung Jawab BPD di Desa – BPD di Desa adalah seseorang yang memiliki tugas untuk mengelola, menampung, menggali dan menyalurkan aspirasi masyarakat, menyelenggarakan musyawarah BPD dan musyawarah Desa, membentuk panitia pemilihan kepala desa, menyepakati dan membahas rancangan peraturan desa bersama dengan kepala desa.

Tugas dan Tanggung Jawab BPD di Desa
Adapun beberapa tugas dan tanggung jawab menjadi seorang BPD di Desa adalah sebagai berikut:
- Seorang BPD bertugas untuk mengelola, menampung, menggali dan menyalurkan aspirasi masyarakat
- Mereka juga biasanya akan menyelenggarakan musyawarah BPD dan musyawarah Desa
- Membentuk panitia pemilihan kepala desa
- Pada saat melakukan pemilihan kepada desa, BPD berhak membentuk panitia pemilihan kepada desa sesuai dengan peraturan daerah yang berlaku
- Memberikan persetujuan terkait dengan pemberhentian atau pemberhentian sementara perangkat desa
- Membuat susunan tata tertib BPD
- Menyelenggarakan musyawarah desa yang nantinya akan membahas tentang pemilihan kepala desa
- Menyepakati dan membahas rancangan peraturan desa bersama dengan kepala desa
- Mengawasi kinerja kepala desa
- Melakukan evaluasi laporan keterangan penyelenggaraan pemerintahan desa
- Menciptakan hubungan kerja yang harmonis dengan pemerintah desa dan lembaga desa lainnya
- Menjalankan tugas lainnya yang telah diatur pada ketentuan peraturan perundang-undangan
Demikian informasi tentang Tugas dan Tanggung Jawab Bpd di Desa. Semoga informasi ini dapat bermanfaat.